Kamis, 07 Mei 2015

Menghancurkan Islam Moderat


By: Nandang Burhanudin


Al-Quran sudah menegaskan. Kalian umat Islam adalah umat terbaik. Dengan sistem hidupnya yang moderat. Tidak ekstrim kanan. Tida pula ekstrim kiri. Patuh pada keseimbangan dunia-akhirat.

Yahudi dan nasrani tidak tinggal diam. Mereka mencari celah melemahkan umat Islam.
1. Dibuatlah ajaran Ghuluww (ekstrim) berbaju Islam. Ada Syiah yang over terhadap Husain bin Ali, tapi membenci sahabat Nabi dan keluarga baginda. Ada Amadiyyah dengan ajaran Nabi palsu. Ada kum sufi dengan paham manunggaling Gusti.
2. Dibuatlah paham yang seakan paling Sunnah, tapi dengan menjelekkan umat yang tak sepaham.
3. Disuburkanlah paham ajaran bid'ah, khurofat, takahyyul, dan ajaran tradisi atau budaya yang kental dengan kemusyrikan.
4. Dilahirkanlah paham pasifisme. Dimana umat Islamdijauhkan dari kata Jihad sebelum ada perintah Kholifah atau adanya Imamah dalam ajaran Syiah.

Oleh karena itu. Kita tak akan aneh bila yang dihabisi adalah umat yang memiliki manhaj perjuangan yang moderat. Menyimbangkan antara DIN-DUNYA-DAULAH. Tidak menunda jihad, tapi lakukan jihad sesuai situasi dan kondisi. Sedangkan keempat model ajaran di atas dibiarkan tumbuh subur, bahkan difasilitasi.
Pasted Form: Laman facebook ust. Nandang Burhanudin https://www.facebook.com/aufainternational
07 Mei 2015


Tidak ada komentar:

Posting Komentar