Al Qur’an
membawa saya ke tempat yang mulia. Bagaimana pengalaman kawan-kawan? Segala
puji bagi Allah. Saya ceritakan ini tanpa kesombongan. InsyaaAllah sebagai
hikmah.
Semua yang
mendekati Al-Qur’an, memperhatikannya dan menenggelamkan dirinya ke dalam
kenikmatan Al-Qur’an, maka Allah akan meninggikan dan memuliakannya.
Maka saya
yakin, semua kawan pasti insyaaAllah punya cerita yang bisa membangkitkan minat
buat yang belum mendekati dan mencintai Al-Qur’an.